Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label Kradenan

Kradenan

Kradenan, Grobogan Kradenan adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Grobogan, Provinsi Jawa Tengah, Indonesia. Di kecamatan ini, tepatnya di Desa Kuwu, berlokasi subjek geologi yang khas, Bledug Kuwu, berupa kawah lumpur (mud volcano) yang secara rutin melepaskan lumpur dari perut bumi. Desa/kelurahan : Bago, Banjardowo, Banjarsari, Crewek, Grabagan, Kalisari, Kradenan, Kuwu, Pakis, Rejosari, Sambongbangi, Sengonwetan, Simo, Tanjungsari, ref : http://id.wikipedia.org/wiki/Kradenan,_Grobogan Cerita Mengenai Kradenan Dukuh Kradenan, menurut cerita para orang tua sebenarnya masih ada hubungan dengan Giri Kedaton. Sahdan, saat pengusa Giri Kedaton terakhir yaitu Panembahan Mas Witana Sideng Rana, di gantikan oleh Pangeran Puspa Ira(Singonegoro) atas perintah Sunan Amangkurat I. Maka kekuasaan Giri benar2 berakhir. Karena Panembahan Mas Witana adalah Keturunan Sunan Giri terakhir yg memegang tampuk kekuasaan di Giri Kedaton.  Dan oleh karena pada saat itu pengaruh kekuasaan